Daftar Harga Burung Pleci Terbaru dan Terlengkap 2018

Daftar Harga Burung Pleci Terbaru dan Terlengkap 2018 - Kegemaran akan burung sudah menjadi hal yang umum dan populer untuk di perbincangkan. Sebuah anugrah dan kegembiraan tersendiri apabila kita sebagai pecinta burung kicauan memiliki semua jenis burung kicauan, mulai dari ciblek, kenari, lovebird, murai batu dan bahkan sampai cucak ijo.

Nah pada kesempatan yang sangat berbahagia ini kami selaku penulis cari uang akan memberikan beberapa harga mengenai burung yang terbilang sangat mungil dan menggemaskan ini, yah tiada lain adalah burung pleci.

Jika di perhatian burung ini mempunyai kesamaan dengan burung lovebird yah sama sama mempunyai lingkaran di bola matanya. Namun bentuk fisik Pleci lebih kecil jika di banding dengan lovebird serta kicauan yang tidak kalah dengan burung kicaua lain. Burung pleci mempunyai suara kicauan yang khas dan bisa ngerol panjang, sangat bagus untuk menjadi burung masteran atau isian burung gacor lain.

Dan harga burung pleci untuk saat ini terbilang cukup setabil dan sama seperti tahun tahun sebelumnya, dan terbilang murah dan aman dikantong, dan hampir sama dengan harga burung ciblek. Sebenarnya harga pleci sudah kami updet di harga burung kicau. Di situ sudah kami rangkum untuk semua harga jenis burung, namun untuk memuaskan pengunjung kami membuat artikel harga burung pleci ini untuk lebih akurat dan jelas.

Daftar Harga Burung Pleci Terbaru 2018


Tidak sedikit orang yang gemar memelihara burung pleci, bukan hanya untuk dijadikan burung masteran saja namun juga untuk di pelihara dan mendengarkan kicauan di setiap pagi harinya. baik untuk melihat lebih jauh lagi tentang harga pleci terbaru, lagsung saja simak ulasan informasi di bawah ini secara lengkap tentang Daftar Harga Burung Pleci Terbaru 2018

Daftar Harga Burung Pleci Terbaru 2018
Harga Pleci Dada Kuning Anakan                               Rp. 25.000 – 50.000,-
Harga Pleci Dada Putih Bakalan                                  Rp. 20.000 – 40.000,-
Harga Pleci Dakun Masih Buka Paruh                       RP. 150.000,-
Harga Pleci Daput Masih Buka Paruh                       Rp. 150.000,-
Harga Pleci Gacor                                                      Rp. 250.000,-
Harga Pleci Auriventer Bakalan belum bunyi        Rp. 150.000,-
Harga Pleci Auriventer Bakalan sudah Bunyi         Rp. 200.000,-
Harga Pleci Black Capped Baklan Belum bunyi     Rp. 200.000,-
Harga Pleci Black Capped Bakalan sudah bunyi    Rp. 350.000,-

Demikian lah tadi daftar harga burung pleci untuk saat ini, dengan adanya referensi daftar burung diatas mudah mudahan sobat semua sudah tidak bingung dengan harga burung mungil ini. Harga di atas kami share berdasarkan harga harga burung di pasaran dan dari berbagai sumber situs burung. Daftar tersebut mungkin berbeda beda ,tergantung tempat atau daerah sobat masing masing, namun dengan adanya referensi harga di atas dapat menjadi patokan untuk sobat yang akan menjual atau membeli burung pleci.

Mungkin hanya itu yang bisa kami sampaikan, apabila ada penulisan kami selaku adimin meminta maaf, semoga bermanfaat dan simak terus kelanjutan artikel  terbaru kami, sampai jumpa di pertemuan selanjutnya dan terima kasih telah membaca Daftar Harga Burung Pleci Terbaru 2018

Komentar